Cilegon
Keterampilan, Kreasi dan Kreatifitas Ibu-Ibu Asman Toga (asuhan mandiri taman obat keluarga) Bunga Telang,Kecamatan Ciwandan Kota Cilegon
Cilegon, Klikviral.com – Kegiatan bercocok tanam warga masyarakat yang bertempat di kampung Tegal Buntu tepatnya di Gank H. MAMAT. Rt 11 /Rw 07 dengan para penggiat lingkungan setempat yang berjumlah 27 orang ynag diketuai Euis Tati Herawati
Dimana selain memanfaatkan lahan yang ada,juga membuahkan hasil membantu perekonomian keluarga dan yang utama kebersamaan yang tertanam dilingkungan warga kampung Tegal Buntu,kelurahan Tegal Ratu,Kecamatan Ciwandan
Dikemukakan Madam Yuli kepada awak media “Kegiatan ini berkat kerjasama dan kekompakan ibu-ibu warga Rt 11/Rw 07 dan juga ketua pemuda Tegal Buntu H,Ipul yang sering Tempatnya kami gunakan untuk acara-acara di pertmuan juga semua kegiatan positif beliau sangat suport dan antusias dalam kegiatan warga kami hususny Asman toga bunga telang,dan juga kami disuport oleh salah satu perusahaan yang ada dilingkungan kami PT NUTRINDO BOGA RASA selaku donatur tetap kegiatan kami
Ketua Asman Toga Bunga Telang mendukung penuh kegiatan ini, bahkan kami mengucapkan banyak terimakasih kepada para donatur tetap,termasuk bapak H Mamat sebagai penasehat juga pelindung dari asman toga bunga telang yang selalu memonitor dan suport kegiatan kami dari hal terkecil,selain itu kami selalu adakan kegiatan jumsi (Jumat bersih),dan mingsih (Minggu bersih) dan alhamdulillah kami pernah menjadi pemenang juara 1 se Kota Cilegon,pada tahun 2022 yang diadakan oleh dinas kesehatan Kota Cilegon
Selain itu banyak kegiatan -Kegiatan positif lainnya seperti pelatihan membuat bunga mawar dari bahan dasar akrilik yang dilatih dan di bina oleh ibu Purwanti S,Pd ketua pokja 3 Kecamatan Ciwandan
Dan Masih banyak program2 asman toga bunga telang nanti yg sebentar lagi launching Wisata edukasi mengenai tumbuhan rimpang dan sejenisnya Di Kebun bunga telang, insya allah bakal Launching dengan membidik anak anak TK dan Paud diwilayah lingkungan sekitar kami” tutupnya
R.Afandi – RG
